Tutorial ini saya buat apabila tutorial menjalankan layanan database mysql yang sebelumnya tidak dapat dijalankan. Berikut ini adalah langkah-langkahnya:
su -
su mysql
mysql_install_db
solusi lain:
su -
mysql_install_db
chown -R mysql.mysql /var/lib/mysql
chmod -R 755 /var/lib/mysql
Setelah perintah di atas dijalankan, kemudian jalankan daemon milik mysql:
cd /usr ; /usr/bin/mysqld_safe &
kemudian tekan enter.
Buat password untuk mysqladmin:
/usr/bin/mysqladmin -u [nama-user] password 'new-password'
/usr/bin/mysqladmin -u [nama-user] -h [nama-host] password 'new-password'
untuk lebih jelas silahkan baca manualnya.
kemudian, solusi 1:
Buat nama database anda, misal nama database-nya adalah coba:
mysqladmin --user=[nama-user] --password='password-anda' create coba
setelah membuat database dengan nama coba, cara menggunakannya adalah dengan perintah:
mysql --user=[nama-user] --password='password-anda' coba
solusi 2:
anda dapat langsung menjalankan mysql dengan perintah:
mysql --user=[nama-user] --password='password-anda'
setelah mysql berjalan, anda dapat menggunakan perintah:
create database coba;
untuk membuat database bernama coba.
setelah saya coba, solusi 1 dan 2 dan tidak harus dijalankan oleh root.
Sekarang layanan database mysql dapat berjalan. Selamat Menikmati!
No comments:
Post a Comment